Serah Terima Piket Jaga Pos Terpadu Bundaran Pancasila

  • Whatsapp

Buserkepri.Net – Seksi Hukum Polres Kobar – Personil Seksi Hukum Polres Kobar Aiptu Wahyono ikuti Apel Serah Terima di Pos Terpadu Bundaran Pancasila, Jum’at (30/12/2022) Pagi.

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP BAYU WICAKSONO, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kasikum IPTU P. JOKO SUPRIYANTO dalam kesempatan ini membenarkan adanya salah satu personilnya yaitu Aiptu Wahyono yang sedang melaksanakan piket di Pos Terpadu Bunpa melaksanakan apel serah terima tugas jaga dan tanggung jawab piket.

Kegiatan tersebut salah satu kegiatan rutin yang selalu dilaksanakan sebelum pergantian piket jaga,apel langsung dipimpin Padal Pos Terpadu Bunpa Ipda Gugus W, beliau juga menekankan beberapa hal antara lain,ucapan terima kasih kepada petugas jaga lama karena dalam 1×24 situasi keadaan aman,tertib dan terkendali,kepada petugas jaga yang baru agar mengecek barang inventaris,jaga kesehatan,kebersihan dan melaksanakan patroli diseputaran bunpa,seperti spbu,taman kota,tempat ibadah dan pertokoan agar terciptanya situasi yang kondusif,imbuhnya.

Selama kegiatan berlangsung berjalan dengan aman dan lancar (M)..

Irs.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *