Pawas Piket Polres Kobar Cek Dan Kontrol Tahanan

  • Whatsapp

Buserkepri.Net – Polres Kotawaringin Barat – Perwira Pengawas (Pawas) yang melaksanakan piket fungsi pada hari ini melakukan pengecekan dan kontrol terhadap tahanan di rutan Polres Kotawaringin Barat (Kobar), Selasa (2/11/2022) pagi hari.

Kapolres Kobar AKBP Bayu Wicaksono S.H., S.I.K., M.Si mengatakan dalam menjaga keamanan tahanan, Perwira Pengawas (Pawas) Piket, Kanit spkt dan piket fungsi lainya melakukan pengecekan dan pengontrolan terhadap tahanan yang berada di rutan Polres Kotawaringin Barat (Kobar), pelaksanaan kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan sekitar lingkungan mako maupun didalam ruang tahanan, selain itu juga untuk mengecek kondisi tahanan dan kebersihan dari ruang tahanan.

Pengecekan dalam ruang tahanan wajib dilaksanakan oleh setiap petugas jaga yang sedang melaksanakan piket pada saat menjalankan tugasnya, selalu diingatkan kepada petugas piket jaga untuk jam-jam rawan agar rutin untuk dilakukan pengecekan tahanan baik di pagi hari, siang hari maupun sore hari serta malam hari ataupun pada saat akan melaksanakan pergantian tugas piket agar melaporkan situasi kondisi serta jumlah tahanan yang berada di rutan Polres Kotawaringin Barat (Kobar) kepada petugas jaga baru, tutup Kapolres. (M).

 

Irs.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *