Ka SPKT Piket Polsek Pangkalan Banteng Rutin Patroli Malam Pemukiman Guna Antisipasi Tindak Pidana

  • Whatsapp

Buserkepri.Net – Polres Kobar — Jajaran Polda Kalteng Ka SPKT Polsek Pangkalan Banteng rutin melaksanakan patroli Mobile Guna mencegah terjadinya dilingkungan pemukiman warga masyarakat dan tempat lainnya di seputaran Pemukimanan Desa Karang Mulya Kec. Pangkalan Banteng. Rabu (30/11/2022) malam.

Guna mencegah terjadinya kejahatan maka dipandang perlu melaksanakan kegiatan patroli rutin ke tempat – tempat pemukiman warga masyarakat guna anitisipasi terjadinya aksi kejahatan dimalam hari.

Kapolres kobar AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M. Si., Melalui Kapolsek Pangkalan Banteng IPTU FEBBY DWI HANDAYANI S.Tr.K mengatakan kegiatan patroli pada tempat pemukiman warga Desa Karang Mulya rutin di laksanakan kegiatan patroli piket polsek pangkalan banteng untuk mencegah terjadinya aksi tindak pidana dilingkungan perumahan warga masyarakat pada malam hari.

Kegiatan patroli malam ini rutin dilakukan anggota guna mencegah dan sebagai antisipasi pelaku tindak pidana melancarkan aksinya, khususnya di Wilayah Hukum Polsek Pangkalan Banteng. Ucap Iptu Febby. (M)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *