Berbagi Kebahagiaan, Polres Kobar Berikan Bansos Sembako*  

  • Whatsapp

Buserkepri.net – bantuan sosial (Bansos) berupa paket sembako kepada warga yang membutuhkan, selasa (31/1/2023)

 

Kegiatan Bansos tersebut dilakasanakan gabungan dari Bag Log dan Bag ren Polres Kobar yang dipimpin oleh Ipda ade dengan membagikan Bansos berupa Paket sembako kepada masyarakat yang kurang mampu secara door to door.

 

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kabaglog AKP Mujiyo S.H mengatakan bahwa Polres Kobar menyalurkan bantuan berupa Sembako kepada masyarakat yang kurang mampu dengan harapan semoga dapat meringankan beban masyarakat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *