Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka PAM Nataru Melibatkan Unsur Terkait

  • Whatsapp

Buserkepri.Net – Polsek Arsel – Polres Kobar jajaran Polda Kalteng. Apel gelar pasukan dalam rangka pengamanan Natal dan Tahun baru sekaligus menyampaikan Arahan dan kebijaksanaan Pimpinan pada saat pelaksanaan pengamanan Nataru yang diikuti oleh anggota gabungan bertempat di Jalan Iskandar depan Mapolsek Arsel Kel. Madurejo Kec. Arsel Kab. Kobar. Sabtu (31/05/2022) pagi.

Kapolres Kobar AKBP Bayu Wicaksono S.H., S.I.K., M. Si. Melalui Kapolsek Arsel Kompol I Gde Suastika dalam arahannya menyampaikan bahwa apel gelar pasukan ini dilaksanakan dalam rangka pengamanan Natal dan tahun baru untuk menjamin keamanan warga pada saat melaksanakan ibadah natal agar kondisi tetap kondusif.

Selain itu Kapolsek juga minta agar seluruh anggota menjaga penampilan maupun kondisi pada saat melaksanakan tugas serta tetap taati Prokes. Tutup Kapolsek (M).

 

Irs.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *